"Kita berawal dari nol, bikin album, bikin lagu, dan semuanya, sampai akhirnya sekarang bisa jadi kayak gini," ujarnya saat ditemui di Dahsyat RCTI Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (9/11).
Iman menambahkan bahwa di 7 tahun J-Rocks berkarir baginya bukan lah sebuah puncak dari suatu karir mereka. Mereka terus berusaha mencari dan tetap berkarya untuk memberikan yang terbaik bagi penggemarnya.
"Kita selalu anggap ini bukan puncak, kita selalu mencari-cari dan terus berkarya," paparnya.
Vokalis dan juga gitaris yang baru saja menikah ini melanjutkan bahwa semua personelJ-Rocks semua adalah pemimpi. mereka mempunyai impian tak ingin hanya dikenal di Indoensia saja namun di seluruh dunia. Dari impian tersebut mereka menciptakan laguMeraih Mimpi yang mempunyai arti bahwa tak ada yang tak mungkin.
"Kalau dulu awal kebentuk sih nggak kebayang, tapi sekarang alhamdulillah bisa jadi kenyataan. Jadi makanya kita sengaja menciptakan lagu Meraih Mimpi itu bahwa tak ada yang tak mungkin," tandasnya.
"Kita selalu anggap ini bukan puncak, kita selalu mencari-cari dan terus berkarya," paparnya.
Vokalis dan juga gitaris yang baru saja menikah ini melanjutkan bahwa semua personelJ-Rocks semua adalah pemimpi. mereka mempunyai impian tak ingin hanya dikenal di Indoensia saja namun di seluruh dunia. Dari impian tersebut mereka menciptakan laguMeraih Mimpi yang mempunyai arti bahwa tak ada yang tak mungkin.
"Kalau dulu awal kebentuk sih nggak kebayang, tapi sekarang alhamdulillah bisa jadi kenyataan. Jadi makanya kita sengaja menciptakan lagu Meraih Mimpi itu bahwa tak ada yang tak mungkin," tandasnya.